Home > ISO 9001 > Sistem Dokumentasi ISO 9001:2008

Sistem Dokumentasi ISO 9001:2008


Ada banyak versi mengenai Sistem Dokumentasi ISO 9001:2008, mulai dari 3 level sampai 4 level dokumen. Semua teori tersebut BENAR adanya hanya penjabarannnya saja yang berbeda. Berikut saya akan jabarkan dengan singkat mengenai Sistem Dokumentasi ISO 9001:2008, diwujudkan dalam Piramida dari kecil di atas ( level 1 ) menurun sampai bawah ( Level 4 ).

  • Level 1 – Quality Manual
  • Level 2 – Policy
  • Level 3 – Prosedure
  • Level 4 – Work Instruction,Forms, Cek List, dsb
  • Level 5 – Records

Berhubung Level 1 sudah saya jabarkan dalam POST sebelumnya, maka akan saya fokuskan kepada Level 2 – 5.

  • Level 2 – Policy berbicara mengenai WHY ,
  • Level 3 – Prosedur berbicara mengenai WHAT, WHO, WHEN
  • Level 4 – WI, Forms, Cek list, dsb berbicara mengenai HOW TO

Bagaimana dengan level 5 ( Records ) ? Records diatur dalam klausa 4.2.4, Seringkali terdapat kesalahpahaman mengenai document ( 4.2.3 ) dan records ( 4.2.4 ). Ilustrasi berikut mungkin bisa membantu, ketika Form dibuat dan masih kosong, maka namanya adalah dokumen, Akan tetapi jika Form tersebut diisi dan disimpan maka Form tersebut menjadi record. Record adalah evidence / bukti akan apa yang telah dilakukan.

Berikut adalah contoh SamplePolicyProsedur

Categories: ISO 9001
  1. Y.sugeng prihanto
    February 28, 2012 at 1:13 pm

    maaf apabila bapak mengijinkan mohon dikirimi artikel bapak mengenai smm ke email saya sugengprihanto14@yahoo.com.

    Atas bantuan diucapkan terma kasih

    • fnovento
      February 29, 2012 at 2:56 pm

      Terima kasih atas perhatian bapak, apabila bapak tertarik dengan tulisan saya silakan subscribe email bapak di kolom kanan bawah blog saya.

  2. Zenn
    October 23, 2012 at 2:18 am

    maaf mohon di periksa lagi mengenai hierarki dokumen, apakah tidak terbalik menempatkan manual di posisi 1 dan policy di posisi 2 ? Bukankah sebaliknya??
    Terima kasih

    • fnovento
      October 23, 2012 at 8:34 am

      Quality manual dan manual berbeda pak, yg dimaksud adalah quality policy (4.2.2), beberapa orang di lapangan sering menyebutnya manual mutu.

  1. No trackbacks yet.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

%d bloggers like this: